Nikmatnya Berbuka Dengan Kurma
Sobat IDC sudah menjadi kebiasaan di Indonesia, berbuka puasa dengan gorengan dan sambal kacang. Namun Rasullah mencontohkan kita untuk berbuka puasa dengan Kurma.
Yang di anjurkan berbuka dengan kurma basah (ruthob) lebih utama, lalu kurma kering (tamr), kemudian jika tidak ada, berbuka puasalah dengan seteguk air. Dari Anas bin Malikradhiyallahu ‘anhu, ia berkata,
كَانَ رَسُولُ اللَّهِ -صلى الله عليه وسلم- يُفْطِرُ عَلَى رُطَبَاتٍ قَبْلَ أَنْ يُصَلِّىَ فَإِنْ لَمْ تَكُنْ رُطَبَاتٌ فَعَلَى تَمَرَاتٍ فَإِنْ لَمْ تَكُنْ حَسَا حَسَوَاتٍ مِنْ مَاءٍ
“Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam biasanya berbuka dengan rothb (kurma basah) sebelum menunaikan shalat. Jika tidak ada ruthob (kurma basah), maka beliau berbuka dengan tamr (kurma kering). Dan jika tidak ada yang demikian beliau berbuka dengan seteguk air.” (HR. Abu Daud no. 2356 dan Ahmad 3: 164. Syaikh Al Albani mengatakan bahwa hadits ini hasan shahih).
Semoga dengan berbuka dengan kurma kita mendapatkan berlipat pahala karena mengikuti sunnah Nabi.
#IDC #3 #RamadhanBerbagiKebahagiaan #RamadhanBerkah #Sedekah #RamadhanMubarak #KebahagiaanRamadhan #RamadhanBulanMulia #ShaumRamadan #BulanKebaikan #BerbagiKebaikan #BerbukaDenganKurma #Kurma
- Mari salurkan donasi untuk dakwah, pendidikan & sosial fisabilillah melalui Infaq Dakwah Center
- Layanan Ummat l Donasi Dakwah l Infaq l Shodaqoh l Sosial Fisabililllah l Zakat Cerdas
- www.infaqDakwahCenter.com
- Sms/WA/Tele/Line: 08122.700020